Persiapan Timnas U23 Kurang Ideal untuk Target Juara Piala AFF U23, tetapi Shin Tae-yong Percaya Diri
Kuantitas persiapan tim nasional Indonesia U23 menuju turnamen Piala AFF U23 kalah dari persiapan Timnas Indonesia senior menuju Piala AFF 2020 yang berujung prestasi runner-up....
Daftar Pemain TC Timnas U23 yang Bermain di Liga 1 pada 5 dan 6 Februari 2022
Sejumlah pemain yang dipanggil pemusatan latihan (TC) tim nasional Indonesia U23 di Bali belum dilepas klub atau ada juga yang kembali ke klub karena harus...
Pemain TC Timnas U23 Positif Covid-19 saat Tes Swab di Klub sebelum Pertandingan
Skuad pemusatan latihan (TC) tim nasional Indonesia U23 di Bali mesti berhati-hati menghadapi serangan Covid-19, karena salah satu pemain sudah terpapar. Dikutip dari laman Persija.id,...
Gelandang Timnas U23 Gunansar Mandowen Mengalami Cedera Minor
Tim nasional Indonesia U23 telah melakukan latihan perdana dalam pemusatan latihan di Bali pada Jumat sore 4 Februari 2022 di Lapangan Gelora Samudra Kuta. Hampir...
Di Antara Peserta Grup B Piala AFF U23, Persiapan Indonesia Paling Minim
Persiapan tim nasional Indonesia U23 menuju Piala AFF U23 di Kamboja pada 14-26 Februari 2022, sangat minim jika dibandingkan dengan calon-calon lawan skuad Garuda Muda...
Hari Ini Latihan Perdana Persiapan Timnas untuk Memenuhi Target Juara Piala AFF U23
Tim nasional Indonesia U23 akan mulai latihan persiapan tampil di Piala AFF U23 pada hari ini, Jumat (4/2/2022), di Bali. Pemusatan latihan (TC) Timnas U23...
Daftar Pemain Timnas U23 untuk TC Persiapan Piala AFF U23 di Bali
Pelatih kepala Shin Tae-yong memanggil 29 pemain tim nasional Indonesia U23 untuk mengikuti pemusatan latihan atau TC persiapan tampil di Piala AFF U23 2022. Dalam...
Daftar Pencetak Gol Timnas Senior Indonesia Era Pelatih Shin Tae-yong
Tim nasional senior Indonesia mencetak 41 gol dalam 19 pertandingan internasional di era pelatih Shin Tae-yong, termasuk dalam dua pertandingan uji coba di FIFA Matchday...
Pelatih Timnas Sebut Performa Pemain saat Dua Kali Mengalahkan Timor Leste Jauh dari Performa Terbaik Mereka
Tim nasional Indonesia dua kali mengalahkan Timor Leste pada dua laga uji coba di FIFA Matchday. Namun, tim pelatih menyebut performa pemain jauh dari performa...
Shin Tae-yong Sudah Beri Kesempatan pada 38 Pemain untuk Jalani Debut Timnas
Salah satu bukti revolusi Shin Tae-yong di tim nasional senior Indonesia. Shin Tae-yong sudah memberi kesempatan kepada 38 pemain untuk menjalani debut bersama Timnas Indonesia....