Daftar pemain Timnas U20 untuk turnamen U20 Challenge Series di Sidoarjo
Timnas Indonesia U20 mendaftarkan 28 pemain untuk tampil di turnamen Mandiri U20 Challenge Series pada 24-30 Januari 2025 di Sidoarjo Jawa Timur. Berikut daftar pemainnya....
Pemain Timnas U20 akan bermain di Liga Thailand
Dua pemain Timnas Indonesia U20 akan menjalani karir di Liga Thailand. Mereka adalah bek tengah Meshaal Hamzah dan Iqbal Gwijangge. Laman resmi Persija, klub pemilik...
Indra Sjafri mengenai target Timnas U20, promosi pemain, Patrick Kluivert, Shin Tae-yong
Pelatih Timnas Indonesia U20 Indra Sjafri memberikan keterangan mengenai persiapan menuju Piala Asia AFc U20 2025 dan menjawab pertanyaan-pertanyan wartawan di Stadion Madya Senayan Jakarta...
Dony Tri Pamungkas ingin hasil terbaik pada tahun terakhir bersama Timnas U20
Tahun 2025 menjadi tahun terakhir Dony Tri Pamungkas bermain bersama Timnas U20. Kapten Garuda Muda ini pun ingin memaksimalkan kesempatan terakhir yang ada pada 2025....
Kata Indra Sjafri, Patrick Kluivert kaget pada Timnas U20
Pelatih Timnas Indonesia U20 Indra Sjafri mengatakan bahwa pelatih baru Timnas Indonesia Patrick Kluivert kaget pada pencapaian skuad Garuda Nusantara. Pada Senin (13/1/2025), Patrick Kluivert...
Jens Raven bicara mengenai target Timnas U20 di Piala Asia
Penyerang tengah andalan Timnas Indonesia U20, Jens Raven, berbicara mengenai target Skuad Garuda Nusantara di Piala Asia AFC U20 pada 12 Februari – 1 Maret...
Jens Raven absen sekitar 10 hari sampai dua pekan karena cedera paha
Penyerang Timnas Indonesia U20 Jens Raven mengalami cedera paha depan sehingga tidak bisa mengikuti latihan bersama tim dalam TC persiapan Piala Asia AFC U20 2025....
Rencana uji coba Timnas U20 sebelum tampil di Piala Asia
Timnas Indonesia U20 berencana memainkan tiga-empat pertandingan uji coba internasional sebelum tampil di Piala Asia AFC U20 2025 di Shenzhen China pada 13 Februari –...
Tambahan semangat patriotisme dari TNI untuk Timnas U20 menjelang Piala Asia
Skuad Timnas Indonesia U20 yang sedang mempersiapkan diri untuk tampil di Piala Asia AFC U20 di China mendapat tambahan semangat dari Tentara Nasional Indonesia (TNI)....
Hujan berkepanjangan tidak menghalangi Timnas U20 untuk latihan menuju Piala Asia
Skuad Timnas Indonesia U20 terus mempersiapkan diri untuk tampil di putaran final Piala Asia AFC U20 pada 12 Februari – 1 Maret 2025 di Shenzhen...