Gelandang Tengah Timnas Senior yang Berasal dari Bali

I Kadek Agung Widnyana menambah daftar gelandang-gelandang tengah asal Bali yang pernah mendapat kesempatan memperkuat tim nasional senior Indonesia. Siapa saja selain I Kadek Agung Widnyana?

Anak Agung Gede Rae Bawa
Lahir: 21 November 1957 di Denpasar
Meninggal: 16 Oktober 2012 di Surabaya
Karir Klub
Perseden
NIAC Mitra
Persebaya
Karir Timnas senior
1979 Piala Kirin Jepang
1979 SEA Games Jakarta
1980 Kualifikasi Olimpiade 1980
1983 SEA Games Singapura
1983 Kualifikasi Olimpiade 1984

I Putu Gede Swi Santoso
Lahir: 1 Desember 1973 di Denpasar
Karir Klub
1990-1991 Persebaya U19
1990-1992 Persebaya U21
1994-1996 Persebaya
1996-1997 Mitra Surabaya
1997-1998 Persija
1999-2001 Arema
2002-2003 Deltras Sidoarjo
2004-2006 Arema
2007-2008 Persita
2008 Persebaya
2008-2009 Persekabpas
2010-2012 Persipro
Karir Timnas senior
2000 Piala Kemerdekaan
2000 Piala Asia
2000 Piala AFF
2002 Piala AFF
2003 Kualifikasi Piala Asia 2004
2004 Kualifikasi Piala Dunia 2006

I Kadek Agung Widnyana
Lahir: 25 Juni 1998 di Kabupaten Tabanan
Karir Klub
2015-2017 Bali United junior
2018- Bali United
Karir Timnas Senior
2021 Kualifikasi Piala Dunia 2022

Add a Comment

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!