I Gusti Putu Yasa

Posisi: Kiper
Lahir: 1 Januari 1960 di Denpasar Bali
Laga Resmi Pertama: 25 Juni 1989: Indonesia – Hong Kong 3-2
Laga Resmi Terakhir: 9 Juli 1989: Korea Utara – Indonesia 2-1
Caps Laga Resmi: 2

Keterangan: Laga resmi dalam definisi Kamustimnas.com adalah pertandingan di Piala Dunia, Kualifikasi Piala Dunia, Piala Asia, Kualifikasi Piala Asia, dan Piala AFF.

Turnamen Bersama Timnas

TahunTurnamen
1986Turnamen Merdeka 1986 di Kuala Lumpur Malaysia (Indonesia B)
1986Piala Kemerdekaan 1986 di Jakarta (Indonesia B)
1986Asian Games 1986 di Seoul Korea Selatan
1987Grup 3 Kualifikasi Olimpiade 1988 Zona Asia Timur dengan sistem kandang-tandang
1987Piala UDA 1987 di Medan
1987Piala Kemerdekaan 1987 di Jakarta
1987SEA Games 1987 di Jakarta
1988Grup 4 Kualifikasi Piala Asia 1988 di Jakarta
1989Grup 6 Kualifikasi Piala Dunia 1990 Zona Asia dengan sistem kandang-tandang
1989SEA Games 1989 di Kuala Lumpur Malaysia

Pertandingan Resmi Bersama Timnas

WaktuPertandinganSkorKompetisiMenit MainGol
25-06-1989Indonesia – Hong Kong3-2Kualifikasi Piala Dunia90
09-07-1989Korea Utara – Indonesia2-1Kualifikasi Piala Dunia90

Pertandingan Bersama Timnas

WaktuPertandinganSkorKompetisiMenit MainGol
22-07-1986India – Indonesia B1-1Merdeka90
24-07-1986Thailand – Indonesia B1-0Merdeka90
28-07-1986Malaysia – Indonesia B3-0Merdeka90
30-07-1986Korea Selatan XI – Indonesia B4-0Merdeka90
13-08-1986Indonesia B – Aljazair1-2Kemerdekaan90
15-08-1986Indonesia B – Rumania U181-4Kemerdekaan90
04-10-1986Indonesia – Kuwait0-5Asian Games??-Pengganti
04-04-1987Singapura – Indonesia2-0Kualifikasi Olimpiade90
08-04-1987Jepang – Indonesia3-0Kualifikasi Olimpiade??-Pengganti
14-06-1987Indonesia – PSV (Bld)3-3Persahabatan??-Pengganti
01-07-1987Indonesia – Atletico Juventus (Bra)1-0UDA90
05-07-1987Indonesia – Hallelujah (Kor)2-0UDA90
07-07-1987Indonesia – Victoria Sidlingen (Jer)2-0UDA90
11-07-1987Indonesia – Hallelujah (Kor)0-2UDA90
13-05-1989Singapura – Indonesia1-2Persahabatan90
23-08-1989Indonesia – Filipina5-1SEA Games90
25-08-1989Malaysia – Indonesia2-0SEA Games90

Add a Comment

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!