Timnas harus langsung onfire pada pertandingan pertama di SEA Games 2025
Timnas Indonesia U22 harus langsung onfire pada pertandingan pertama di SEA Games 2025, melawan Filipina pada 8 Desember 2025 di 700th Anniversary Stadium Chiang Mai...
Daftar pemain Timnas putri Indonesia untuk SEA Games 2025
PSSI pada Selasa sore (2-12-2025) mengumumkan daftar 23 pemain Timnas putri Indonesia untuk SEA Games 2025. Garuda Pertiwi berada di Grup A dan bermain melawan...
Menanti peran penting Rafael Struick bagi Timnas di SEA Games
Penyerang Rafael Struick diharapkan dapat memperlihatkan peran pentingnya untuk Timnas Indonesia U22 pada SEA Games 2025. Pendukung Timnas tidak hanya menantikan gol-gol dari Rafael Struick...
Garuda Muda mengadakan Talent ID Camp Seleksi Timnas U20
Timnas Indonesia U20 yang dipimpin pelatih kepala Nova Arianto mengadakan seleksi pemain untuk Timnas U20 pada 2-10 Desember 2025. Beberapa klub telah mengumumkan melalui akun...
Daftar pencetak gol Timnas putri Indonesia sejak 2020 (sampai 29 November 2025)
Claudia Scheunemann untuk sementara berada di peringkat pertama daftar pencetak gol terbanyak Timnas putri Indonesia. Berikut daftar pencetak gol Timnas putri di pertandingan internasional sejak...
Emil Audero gemilang dan membantu Cremonese meraih kemenangan
Kiper Timnas Indonesia Emil Audero bermain gemilang dan membantu Cremonese meraih kemenangan 1-3 atas tuan rumah Bologna dalam pertandingan pekan ke-13 Serie A, Senin malam...
Daftar pemain abroad di skuad Timnas Indonesia dari SEA Games ke SEA Games
Skuad Timnas Indonesia untuk SEA Games 2025 memiliki empat pemain abroad, atau pemain yang berkarir di luar Indonesia. Ini bukan pertama kalinya skuad Timnas memiliki...
Gelandang Timnas U17 Nazriel Alfaro debut di Super League
Gelandang Timnas Indonesia U17 Nazriel Alfaro melakukan debut di kompetisi BRI Super League. Pada Minggu malam (30-11-2025) di Stadion Gelora Madura Ratu Pamelingan, Pamekasan, Madura,...
Claudia Scheunemann: Timnas harus terus membangun chemistry
Claudia Scheunemann adalah pencetak gol terbanyak sepanjang masa Timnas putri Indonesia dengan jumlah enam gol. Namun dia sudah cukup lama tidak mencetak gol lagi bersama...
Sandy Walsh mencetak assist pertama dan kembali bermain penuh bersama Buriram
Bek kanan Timnas Indonesia Sandy Walsh untuk pertama kali sejak akhir September 2025 bermain penuh 90 menit bersama Buriram United. Pada Minggu (30-11-2025) Buriram United...